Polres Jember Gandeng Pondok Pesantren Laksanakan Program Bersinar

    Polres Jember Gandeng Pondok Pesantren Laksanakan Program Bersinar

    JEMBER - Mencegah penggunaan dan penyalahgunaan Narkoba dan Miras di kalangan santri dan pelajar, jajaran Polres Jember mengintensifkan kampanye melawan Narkoba dan Miras. 

    Salah satunya Satresnarkoba Polres Jember menggelar program pondok pesantren Bersinar (Bersih dari Narkoba).

    Giat preventif itu berupa pembinaan dan penyuluhan bahaya penyalahgunaan Narkoba dan Miras dilakukan di sejumlah Pondok Pesantren diantaranya Ponpes  Nurul Hayat. 

    Hadir dalam giat ini, Kasat Resnarkoba Polres Jember, AKP Sugeng Iriyanto dan Kanit Lidik, Ipda Enol Wibisono diikuti Habib Nisar, KH. Nurkholis dan Ustadz Abdul Latif beserta Jama’ah, warga dan anak-anak yatim-piatu yayasan Nurul Hayat Desa Cangkring, Kecamatan Jenggawah, Jember.

    Kapolres Jember, AKBP Moh Nurhidayat melalui Kasat Resnarkoba, AKP Sugeng Iriyanto menerangkan, kegiatan itu dalam upaya mewujudkan pondok pesantren yang bersih dari narkoba dan obat keras berbahaya (Okerbaya) serta minuman keras.

    “Komitmen pondok pesantren Bersinar tentunya harus kita dukung dan kita sukseskan bersama, dalam hal ini penyuluh agama islam harus mampu menjadi motor penggerak dalam melakukan sosialisasi terus menerus kepada masyarakat, khususnya generasi muda tentang bahaya narkoba dalam kehidupan, ” kata Sugeng Iriyanto, Rabu (24/5/2023).

    Sementara, Pengasuh Ponpes Nurul Hayat, Habib Nisar dalam dakwahnya tentang pentingnya peranan orang tua dalam pendidikan akhlak terhadap anak guna mencegah perbuatan maksiat, dan menyalahgunakan narkoba serta ikut berpartisipasi dalam menciptakan Kamtibmas di desa Cangkring.

    “Sebagai orang tua tentunya tidak bisa melepaskan tanggung jawab nya pada Pondok Pesantren maupun aparat penegak hukum, semua harus ikut bertanggung jawab menjaga kelangsungan mental generasi penerus bangsa, ” pungkasnya. (*)

    jember
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 0824/Jember : Penggunaan Pupuk Organik,...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0824/01 Patrang Gelar Bakti TNI...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Karya Bhakti Koramil 0824/20 Gumukmas Bersama Warga Bersihkan Aliran Sungai Tertutup Enceng Gondok
    Romo Paulus Kristian Seswantoko: Apresiasi Setinggi-tingginya kepada Polri dan TNI atas Dedikasi Selama Perayaan Natal dan Tahun Baru
    Kompolnas Apresiasi Polri Atas Keberhasilan Operasi Lilin 2024
    Ketua Forum Studi Transportasi Apresiasi Polri Dalam Kelancaran Nataru 2024-2025
    Antisipasi Banjir dan Tingkatkan Produksi Pertanian, Warga Bersama Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Lakukan Normalisasi Saluran Irigasi
    Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Bersama Aparat Terkait Lakukan Pengamanan Malam Pergantian Tahun
    Banjir Genangan Landa Jalan Antar Kecamatan dan Pemukiman Warga Dusun Krajan Desa Kesilir, Babinsa Koramil 0824/23 Wuluhan Turun Tangan
    Kodim 0824/Jember Dukung Perkuatan Pengamanan Malam Tahun Baru
    Dandim 0824/Jember Kunjungan di Wilayah Koramil 0824/21 Puger, Mantapkan Komsos dan Pembinaan Satuan
    Antisipasi Banjir dan Tingkatkan Produksi Pertanian, Warga Bersama Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Lakukan Normalisasi Saluran Irigasi
    Babinsa  Posramil 0824/30 Sukorambi,  Pendampingan Staf   DP3AKB Kab Jember, Serahkan Bantuan PMT Kepada Anak Balita Berantas Stunting
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Kelompok Staf Ahli Pangdam V/Brw,  Tinjau Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Wilayah Kodim 0824/Jember
    Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Bersama Aparat Terkait Lakukan Pengamanan Malam Pergantian Tahun
    Danposramil 0824/30 Sukorambi Bersama Muspika Hadiri Orientasi Tim Pendamping Keluarga Stunting, dipimpin Wabup Jember
    Kapolres Jember Geruduk Rumah Dandim 0824/Jember, Selamat Ulang Tahun TNI
    Dandim 0824/Jember Bersama Forkopimda Hadiri Hari Disabilitas, Tetap Semangat Gali Potensi Dalam Keterbarasan
    Dandim 0824/Jember Hadiri Tanam Cabe, Dukung Ketahanan Pangan
    Aksi Sosial INKAI Dojo Koramil 0824/23 Wuluhan, Berbagi Untuk Kaum Duafa

    Ikuti Kami